TERBANG AMAN SELAMA KEHAMILAN

    Naik pesawat terbang sebenarnya aman untuk kebanyakan wanita sehat yang sedang hamil. Kongres Dokter Kandungan dan Ginekolog AS (ACOG) mengatakan hal itu, meskipun beberapa maskapai penerbangan memiliki batasan-batasan selama bulan terakhir krhamilan.
   ACOG ini menawarkan saran-saran umum untuk wanita hamil yang melakukan perjalanan dengan pesawat :
1. Cobalah untuk memesan kursi lorong, sehingga Anda dapat bangun dan
     meluruskan kaki anda selama perjalanan panjang. 
2. Jangan minum minuman berkarbonasi atau makan makanan yang menyebabkan
    gas sebelum anda terbang

3. Selalu mengenakan sabuk pengaman anda di penerbangan, dengan ikat pinggang dibawah perut anda
4. Tanyakan kepada dokter anda tentang obat anti-mual jika  anda cenderung merasa sakit selama
    penerbangan.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar

Google PageRank

Diberdayakan oleh Blogger.